Berikut ulasan ketiga free hosting javascript tersebut :
- Fileave.com
- Untuk mendaftar ke situs ini silakan sobat masuk ke alamatnya di http://fileave.com
- Nanti sobat akan masuk halaman depan situs ini.
Lalu klik sign Up (yang dilingkari warna merah). - Kemudian akan muncul jendela pengisian data diri.
Sobat isi dengan data diri sobat sendiri. Jangan diisi dengan data diri saya ya! heheheheh.... :D :D. - Kalo sudah sobat akan dibawa ke halaman account sobat.
- Cara upload scriptnya, klik pilihan click here to view your file. Lalu pada halaman baru yang muncul klik pilihan upload files. Lalu pilih Browse dan cari di mana sobat menaruh file javascript sobat pada komputer sobat. Kalo sudah klik Upload.
- Yep, selesai deh! sekarang untuk mengambil alamat url file yang diupload tadi, klik My Files maka akan muncul daftar file yang telah diupload. Sekarang tinggal ambil deh tuh url
- Ripway.com
- Seperti biasa untuk daftar masuk dulu ke situsnya di http://www.ripway.com.
- Lalu akan muncul halaman depan situs ini.
Nah sama seperti di atas, klik Sign Up. - Lalu akan muncul form isian data diri. Silakan sobat isi dengan benar ya! kalo betul semua dapet nilai 100. hihihii... :p :p.
- Kalo berhasil, sobat akan masuk ke halaman account sobat. Kalo nggak berhasil, ya ulang lagi dong!
- Terus cara upload scriptnya, klik pilihan My Files. Kemudian klik Upload Files, Lalu Browse dan cari deh file javascript sobat.
- Lalu untuk mengambil alamat url file yang diupload tadi caranya sama dengan di atas.
- Hotlinkfiles.com
Untuk register di situs ini hampir sama persis dengan yang di atas. Pada dasarnya sama. Jadi silakan saja langsung ke alamatnya di http://www.hotlinkfiles.com/
Setelah sahabat bearda di situsnya, langsung saja klik Register!, lalu pilih opsi Free. Kalau mau yang berbayar boleh juga. Terserah sobat sendiri. Lalu isi form dengan benar ya!. Setelah itu ikuti saja arahannya, niscaya pasti berhasil. Cuman satu kekurangannya, jika dalam 30 hari kita tak sekali pun pernah login, maka secara otomatis account kita akan dihapus beserta file-filenya.
0 comments:
Posting Komentar
Silakan bagi sahabat yang ingin berkomentar, memberi kritik, dan saran sebagai apresiasi dalam tulisan ini. Saya pribadi sangat menghargai dan menghormati apapun bentuk apresiasi yang sahabat berikan. Terima kasih!!